Sumba Timur, terkenal dengan ritual adatnya yang kental. Di sana terdapat beberapa kampung adat yang biasa digunakan sebagai lokasi ritual tersebut. Salah satu kampung adat yang biasa digunakan untuk menyelenggarakan ritual bagi masyarakat Sumba Timur adalah Kampung Praiyawang. Kampung yang berada sekitar 69 km dari kota Waingapu ini berada di…
Siapa yang tidak mengenal tenun? Kain tradisional dari berbagai pelosok Indonesia, dengan motif yang sangat khas namun beragam. Dikerjakan secara manual, menggunakan peralatan sederhana dan tanpa mesin. Keindahan tenun untuk saya pribadi sangat menarik. Setiap daerah memiliki ciri khas motif dan proses pembuatannya masing-masing. Kali ini saya akan bercerita tentang…
Selesai sudah perjalanan saya berkeliling lautan mulai dari Lombok hingga Labuan Bajo. Kapal Halma Jaya yang saya naiki telah mengarahkan buritannya menuju pelabuhan di Labuan Bajo. Perjalanan dari Pulau Kanawa menuju Labuan Bajo hanya memakan waktu 50 menit saja. Dan tanpa memakan waktu lama, kapal sudah memasuki daerah pelabuhan. Sebelum…
Perjalanan panjang berlayar selama 4 hari 3 malam ini sudah mendekati titik akhir. Setelah siang tadi saya akhirnya bisa melihat sendiri wujud dari Kadal raksasa a.k.a Komodo, kali ini Kapal Halma Jaya akan membawa saya ke sebuah pulau kecil, sepi tapi indah. Iya, saya akan menuju Pulau Kanawa. Pulau…
Setelah kemarin puas ber-sunset ria, disambung milky way dan diakhiri dengan sunrise bercampur kabut nan sendu di Pulau Padar, saya dan teman-teman kembali melanjutkan perjalanan. Kali ini perjalanan kami mengarah ke Pulau Rinca, salah satu pulau yang ada di kawasan Taman Nasional Komodo bersama Pulau Padar, Pulau Komodo dan Gili…
Setelah menikmati aroma cinta di Pink Beach, perjalanan saya pun berlanjut menuju suatu tempat yang ternyata tidak kalah indahnya. Kapal Halma Jaya yang saya naiki bergerak meninggalkan semburat merah muda-nya pasir pantai, dan bergerak semakin menjauh ke arah Timur. Sekitar 2 jam kemudian, kapal yang saya naiki telah berada di perairan…
Setelah puas melihat Manta, sailing dilanjutkan menuju suatu spot yang sangat terkenal (justru) di kalangan turis mancanegara (yah…. di kalangan turis domestik juga terkenal sih, hanya saja lebih banyak turis mancanegara yang datang ke sana), yaitu Pink Beach, atau Pantai Merah yang ada di salah satu sudut Pulau Komodo, Flores.…
Setelah memuaskan mata dengan landscape dari puncak Gili Laba, perjalanan sailing diteruskan untuk berburu Manta. Eits, jangan salah.... kami tidak berburu untuk membunuh lho... tapi hanya berburu Manta untuk melihat dari dekat dan tentu saja mengabadikannya dari balik lensa kamera :) [caption id="attachment_2203" align="aligncenter" width="474"] bye bye Gili Laba....[/caption] Meninggalkan…
Di pagi ke-3 ini, kembali saya dan teman-teman terbangun dengan masih ditemani oleh ayunan lembut gelombang di sekitar kepulauan Taman nasional Komodo. Setelah kemarin berbasah-basah ria, hari ini apa yang akan saya temui? Dan pagi ini, ketika kapal berjalan semakin melambat, dan suara mesin pun perlahan menghilang, di depan…