Search

Category Archives: Indonesia

Aku tetap meyakini bentuk-bentuk artistik yang kuciptakan memiliki makna estetika sangat inherent dengan impuls kejiwaan dan suara hati. Warisan tradisi serta religi yang cukup kental dan selama ini menjadi dasar penciptaan, dari mana aku mulai melukis, mengukuhkan kehadiran bentuk dan totalitas lukisanku. Katakanlah ke semua hubungan sebab akibat dan proses…
  Perjalanan panjang saya mengunjungi tanah Sumba, membawa saya untuk mengunjungi beberapa desa adat yang ada di sana. Salah satunya adalah desa adat Ratenggaro. Sebuah desa adat yang berada di tepi laut. [caption id="attachment_4344" align="aligncenter" width="640"] desa di tepi laut[/caption]   Desa adat Ratenggaro, merupakan sebuah desa unik yang terletak…
  Sumba, terkenal dengan keeksotisan alamnya serta pantai-pantai cantik yang tersebar di sekeliling pulau yang tidak terlalu besar ini. Salah satu pantai cantik yang masih belum terlalu dikenal adalah Pantai Mandorak. Pantai dengan pasir putih yang sangat halus dan tebing-tebing batu terjal yang mengelilingi, mejadikan pantai ini unik dan tidak…
  Sepotong bambu besar tampak dipeluk oleh beberapa lelaki dewasa. Langkah mereka terlihat sarat, seperti sedang membawa beban yang sangat berat. Kerumunan masyarakat yang sedang melihat rombongan Paji Nyili Nyili di perbatasan Kampung Gamtufkange dan Kampung Soa Sio pagi itu sedikit tersibak ketika rombongan yang membawa bambu ini bergerak mengikuti…
  Apa yang terlintas di pikiran kita saat sebuah kata “Gambus” diucapkan? Mungkin yang terbayang adalah sebuah pertunjukan bernuansa padang pasir dengan penari-penari berpakaian warna-warni. Tapi yang saya temui saat kunjungan ke Weda, Kabupaten Halmahera Tengah sangatlah berbeda. Hari sudah beranjak lewat dari jam 9 malam saat saya tiba di rumah…